Logo
26 November 2025 19:55:20 183

Memeriahkan Milad MTsN 2 Kota Palu Ke - 30 Dan Hari Guru Nasional Tahun 2025 Dengan Lomba Catur & Sambung Lirik Guru, Tendik Dan Peserta Didik

Ket: Pembukaan Lomba Catur & Sambung Lirik Guru, Tendik Dan Peserta Didik Yang di Buka Langsung oleh Wakil Kepala Madrasah Bidang Kurikulum, Naif, S.Pd.I., MA.Pd.


MTs Negeri 2 Kota Palu (Humas) MTsN 2 Kota Palu sukses menggelar berbagai perlombaan dalam rangka memeriahkan Milad MTsN 2 Kota Palu ke-30 serta Hari Guru Nasional Tahun 2025. Kegiatan berlangsung selama dua hari, yakni pada 24–25 November 2025, dengan antusiasme tinggi dari para guru, tenaga kependidikan (tendik), dan peserta didik

Pembukaan kegiatan dilaksanakan di Aula MTsN 2 Kota Palu dan dibuka secara resmi oleh Wakil Kepala Madrasah Bidang Kurikulum, Naif, S.Pd.I., MA.Pd. beliau menyampaikan bahwa lomba-lomba ini tidak hanya menjadi ajang hiburan, tetapi juga sarana mempererat silaturahmi serta mengasah kemampuan dan kreativitas guru, tendik dan peserta didik.

Lomba Catur: Guru, Tendik Dan Peserta Didik Tunjukan Ketangkasan

Lomba catur dilaksanakan di aula dan menjadi salah satu kegiatan yang paling diminati. Baik guru, tendik, maupun peserta didik menunjukkan strategi dan konsentrasi tinggi dalam setiap babak.

Pemenang Lomba Catur Tingkat Peserta Didik:

  1. Irfan (Kelas 9E) – Juara 1
  2. Fahri Muhammad (Kelas 9A) – Juara 2
  3. Muh. Renaldi Raditya (Kelas 9A) – Juara 3
  4. Faiz (Kelas 9A) – Harapan 1

Pemenang Lomba Catur Tingkat Guru & Tendik:

  1. Fadel Mohammad Alkaf, S.Pd – Juara 1
  2. Ahmad Riyadi, S.Pd – Juara 2
  3. Nasrun D. Tokalangi, S.Pd – Juara 3
  4. Muh. Yunus, S.Kom – Harapan 1
  5. Haerin Suci Adelia, S.Pd – Harapan 2
  6. Lisna Dewi, S.Pd., M.Pd – Harapan 3

Lomba Sambung Lirik: Ajang Kreativitas dan Kekompakan

Lomba sambung lirik dilaksanakan di panggung utama dan berlangsung meriah. Perwakilan guru menunjukkan kekompakan, ketangkasan mengingat lirik, serta kreativitas dalam menyelesaikan tantangan lagu yang diberikan.

Pemenang Lomba Sambung Lirik:

  1. Perwakilan Lisna Dewi, S.Pd., M.Pd – Juara 1
  2. Perwakilan Drs. Ardin – Juara 2
  3. Perwakilan Edawati, S.Ag., M.Pd.I – Juara 3
  4. Perwakilan Siti Ma'wa, S.Pd – Juara 4
  5. Perwakilan Nurwana, S.Pd – Juara 5
  6. Perwakilan Andi Paleng, S.Pd – Juara 6
  7. Perwakilan Rohana, S.Ag – Juara 7
  8. Perwakilan Fadel Mohammad Alkaf, S.Pd – Juara 8
HUBUNGI KAMI

JL. Prof Moh Yamin, Birobuli Utara, Kec. Palu Selatan Kota Palu, Sulawesi Tengah 94231

0451488920

kanwilsulteng@kemenag.go.id

TAUTAN TERKAIT

Beranda

Download Informasi Penting

PPID

Permohonan Data

Chat Kami

IKUTI KAMI
Statistik Pengunjung
👤 User Aktif (Realtime)
0
📅 Total Hari Ini 485
🗓️ Total Bulan Ini 4,179
🌍 Total Keseluruhan 208,012

Delay data User Aktif (10 detik - 1 menit)

Delay data Total (1 jam - 24 jam)



2023 © Kanwil Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Tengah HTML Codex