
Kemenag Banggai: Madrasah Bersih Makin Bermartabat

Ket:
Luwuk (Kemenag Banggai),- rabu, 17/07/2019 menjadi kebanggaan dua tahun berturut-turut MTsN 1 Banggai mewakili kabupaten Banggai dalam lomba sekolah sehat tingkat provinsi Sulawesi tengah. Sangat besar pengharapan dari pemerintah daerah untuk memajukan madrasah/sekolah hingga tingkat Nasional.
Tahun 2018 pada tingkat provinsi MTsN mendapat juara 2 (dua) sehingganya besar pengharapan menjadi juara pertama tahun 2019. Dalam penyampaian Kasubag TU Zaenal abidin mewakili Kakankemenag kab. Banggai menyampaikan terima kasih kepada seluruh stakeholder yang sangat membantu persiapan waktu yang sangat lama yang secara bertahap membenahi madrasah sebagai percontohan madrasah hebat bermartabat.
Apresiasi ini juga menjadi utama dari dinas kesehatan dan dinas pendidikan kabupaten Banggai untuk mensukseskan gerakan kebersihan “PINASA” yang sudah digalakkan selama 4 (empat) tahun, konsentrasi kebersihan di wilayah sekitaran madrasah selalu menjadi titik fokus dalam kegiatan jumat bersih ASN daerah dan Kemenag.
Karena sudah menjadi program utama, olehnya itu jika ada penilaian bahwa ini pembenahan instan sangatlah tidak logis dibuktikan pada pertemuan kali ini yang dihadiri Kapolsek Luwuk, Mewakili Dandim 1308 Luwuk Banggai (LB), komite sekolah serta tokoh-tokoh masyarakat. Penegasan dari Kadis Pendidikan kab. Banggai Hj. Nurdjalal.
Penulis: Abduh (Humas Kemenag)
- 1 Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Kompetensi dan Materi Pokok Soal Seleksi Kompetensi Teknis CAT PPPK Tahap II Formasi Tahun 2024
- 2 Pemberitahuan Peserta Uji Kompetensi Remedial Kenaikan Jenjang/Perpindahan dari Jabatan Lain ke Jabatan Fungsional Bidang Kepegawaian Periode April 2025
- 3 Pengumuman Peserta Pengganti Hasil Akhir Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Agama Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024
- 4 Pengumuman Perubahan Status Peserta Seleksi PPPK Bagi Pelamar Tenaga Non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024.
- 5 SE Menteri Agama No 2 Tahun 2025 tentang Panduan Penyelenggaraan Ibadah Ramadan dan Hari Raya Idulfitri 1446 H