
Launching Si Eka di Lingkungan Kemenag Donggala

Ket:
Donggala(Humas Kemenag),- Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Tengah DR.H.Rusman Langke M.Pd, didampingi oleh Plt. Kementerian Agama Kabupaten Donggala, DR.H.Gasim Yamani M.Ag, Melaunching Sistem Informasi Eloktronik Kinerja Aparatur Sipil Negara (SI Eka) di Lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Donggala di Aula (01/4).
Rusman Langke, mengapresiasi kegiatan ini karena kita memang tidak boleh ketinggalan menajemen moderen untuk meningkatkan kinerja kita. sebab ASN di Kementerian agama dituntut senantiasa memperbaiki kinerjanya dan kita harus saling membangun kerja sama yang baik dan juga saling berpartisipasi antara satu kelompak atau golongan dengan yang lain.
Sementara itu ditempat yang sama Kakankemenag Donggala mengatakan Optimalisasi penerapan informasi elektronik kinerja ASN memang tidak bisa lagi ditunda-tunda harus segera dilaksanakan dan pegawai atau ASN harus mengedepan etika atau akhlak yang baik di dalam melaksanakan tugasnya masing-masing tidak boleh ada saling curiga mencurigai diantara kita, tegasnya. ( Humas Donggala )
- 1 Pemberitahuan Peserta Uji Kompetensi Remedial Kenaikan Jenjang/Perpindahan dari Jabatan Lain ke Jabatan Fungsional Bidang Kepegawaian Periode April 2025
- 2 Pengumuman Peserta Pengganti Hasil Akhir Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Agama Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024
- 3 Pengumuman Perubahan Status Peserta Seleksi PPPK Bagi Pelamar Tenaga Non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024.
- 4 SE Menteri Agama No 2 Tahun 2025 tentang Panduan Penyelenggaraan Ibadah Ramadan dan Hari Raya Idulfitri 1446 H
- 5 SE KPK Nomor 7 tentang Pencegahan Korupsi dan Pengendalian Gratifikasi Hari Raya