
KEPALA KEMENAG DONGGALA MENGAMBIL SUMPAH TIGA PNS DENGAN PROTOKOL COVID-19

Ket:
Donggala -Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Donggala, H.Rusdin, S.Ag, MM, telah mengambil sumpah janji Pegawai Negeri Sipil (PNS) dengan protokol Covid-19, di lingkungan Kantor Kemenag Donggala sebanyak tiga orang di Aula Kemenag, senin ( 4/5-2020) Adapun nama -nama PNS yang diambil sumpah janjinya yaitu
Mohammad Muslim, S.pd, guru Madrasah Ibtidaiyah Neger i (MIN) Donggala
Siti Masyita, S.Pd, guru Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Donggala
Agus Sudastra, S.Pd.H, Penyuluh Agama Hindu Kabupaten Donggala Kakankemenag, mengatakan dalam sambutannya berharap kepada Pegawai yang baru diambil sumpah janjinya telah mengikuti Diklat di Manado, tentunya telah mendapat tambahan ilmu pengetahuan, kualitas pendidikan semakin baik yang memotivasi untuk rajin mengajar bagi guru dan bagi penyuluh agama semakin aktif memberikan penyuluhan agama kepada umatnya.
Pada acara pengambilan sumpah janji PNS tersebut dihadiri pula Kasubbag TU, Sarina Unok, S.Ag dan yang menjadi Saksi pengukuhan sumpah Pertama, DR.H.Darwin Panessai, M.Pd.I, dan Saksi kedua Inyoman Dana, SE, ucap Kemenag Donggala. (humas)
- 1 Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Kompetensi dan Materi Pokok Soal Seleksi Kompetensi Teknis CAT PPPK Tahap II Formasi Tahun 2024
- 2 Pemberitahuan Peserta Uji Kompetensi Remedial Kenaikan Jenjang/Perpindahan dari Jabatan Lain ke Jabatan Fungsional Bidang Kepegawaian Periode April 2025
- 3 Pengumuman Peserta Pengganti Hasil Akhir Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Agama Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024
- 4 Pengumuman Perubahan Status Peserta Seleksi PPPK Bagi Pelamar Tenaga Non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024.
- 5 SE Menteri Agama No 2 Tahun 2025 tentang Panduan Penyelenggaraan Ibadah Ramadan dan Hari Raya Idulfitri 1446 H