
5 Juli 2025 4:23:56
186
Gairah Olahraga Meriahkan PORSENI HAB Kemenag Ke-79 di Morowali

Ket: Dra. Hj. Marwiah, M.Si., Kakankemenag Morowali Lakukan Smash pada Pertandingan Voli PORSENI, Rabu 25/12/24.
Semangat olahraga mewarnai Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) dalam rangka memeriahkan Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama ke-79. Berlangsung di halaman Kantor Kementerian Agama Kabupaten Morowali, hari pertama kegiatan ini diisi dengan dua cabang olahraga yang penuh antusias, yaitu voli dan tenis meja. Rabu (25/12/24).


Disclaimer: Halaman Giat adalah tulisan Kontributor kemenag Kab/kota Provinsi Sulawesi Tengah Tanpa Penyuntingan oleh admin web. Kontributor harus memastikan tulisannya telah memenuhi panduan penulisan pada website ini.
- 1 Pelaksanaan Uji Kompetensi Kenaikan Jenjang Dan Perpindahan Dari Jabatan Lain Ke Dalam Jabatan Fungsional Bidang Kepegawaian Periode Juli Tahun 2025
- 2 Jadwal, Naskah Khutbah, dan Doa Wukuf di Arafah 1446 H
- 3 Rekomendasi Pengangkatan Jabatan Fungsional Bidang Kepegawaian Hasil Uji Kompetensi Kenaikan Jenjang/Perpindahan dari Jabatan Lain Tahun 2025
- 4 Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan (SKTT) PPPK bagi Pelamar Tenaga Non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah Kementerian Agama Tahun 2024
- 5 Pengumuman Pemilihan Titik Lokasi Seleksi Kompetensi Tambahan PPPK Tahap II Kementerian Agama Formasi Tahun 2024