Kakanwil: Budayakan hidup empat sehat lima sempurna
Palu(Kemenag Sulteng),- Kakanwil Kemenag Sulteng Rusman Langke, mengingatkan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Kemenag Sulteng dalam melaksanakan aktivitas sehari-hari mematuhi protokol kesehatan Covid-19.
Menurutnya memakai masker dan perilaku sehat lainnya bukan karena perintah atasan, tapi kesadaran kita semua yang terpatri di dalam hati demi keselamatan diri sendiri maupun orang lain, demikian disampaikannya di hadapan ASN dalam Apel pagi,Senin (8/6).
"Mari budayakan hidup sehat empat sehat lima sempurna. Pakai masker, jaga jarak, cuci tangan pakai sabun, olahraga dan tidak panik serta makan makanan bergizi" ajaknya.
Pelaksanaan apel pagi dengan protokol kesehatan, jaga jarak yang dilaksanakan di Halaman Kanwil Kemenag Sulteng diikuti seluruh ASN Kanwil Kemenag Sulteng. (San)
- 1 Pengumuman Penyesuaian Jadwal Seleksi Pengadaan PPPK bagi Pelamar Tenaga Non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah Kemenag RI Tahun Anggaran 2024
- 2 Petunjuk Penggunaan Aplikasi CAT Petugas Haji 2025 tingkat Pusat
- 3 Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan PPPK Kemenag 2024
- 4 Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang Tambahan (SKBT) CPNS Kemenag 2024
- 5 Pelaksanaan Uji Kompetensi Kenaikan Jenjang dan Perpindahan Dari Jabatan Lain Ke Dalam Jabatan Fungsional Bidang Kepegawaian Kementerian Agama Tahun 2025